03 April, 2009

Mau Dapat Dollar? Upload File di Ziddu.

Sebuah situs yang yang paling berkembang dibandingkan dengan situs sejenisnya selama ini adalah ziddu.com. Bagi yang selama ini sering mendownload file dari internet baik itu software, image, audio,video dan lain-lain, situs ini pastilah sudah dikenalnya. Satu yang paling menarik dari ziddu.com adalah diberikannya komisi kepada orang yang telah mengupload files di ziddu.com bila file itu di download oleh orang lain. Juga bila anda berhasil mendapatkan referral untuk registrasi, anda juga akan mendapatkan komisi referral. Dengan alasan itu banyak blogger telah memanfaatkan jasa ziddu.com untuk penyimpanan file.
Di samping itu ada beberapa alasan yang lain mengapa banyak blogger memilih ziddu.com untuk mengupload file:

  • Semua account yang tersedia di ziddu.com adalah free alias tidak ada premium account yang berarti anda tidak perlu mengeluarkan dana untuk memiliki account.
  • Anda bisa melakukan parallel download dan multiple uploads. Artinya anda bisa mendowload dan mengupload beberapa file sekaligus dengan kecepatan yang tinggi.
  • Bisa mengundang teman untuk sharing files.
  • Ada photo management tools seperti 'Photo Album' and 'Slide Show' untuk share dengan teman.
  • Teman anda bisa mendownload file anda atau cukup melihatnya saja bila itu file photo, menontonnya bila video atau cukup mendengarnya bila itu file audio.
  • Managemen file yang mudah dengan fasilitas multiple folder.
  • Fleksibel untuk membuat video dan audio libraries untuk di share.
  • Bisa browsing dengan berbagai bahasa yang tersedia.
  • Ada komisi referral, bila anda berhasil mengajak teman untuk daftar dan mengupload file pertamanya. Komisinya sebesar $ 0.10.
  • Bila file anda di download orang lain maka anda dapat komisi $ 0.01 per file yang didownload.
  • Anda bisa mengupload file sampai sebesar 100 MB sekaligus.
  • Jumlah file yang anda bisa upload unlimited alias tidak terbatas kapasitasnya.
  • Menjadi tempat penyimpanan yang aman bagi file anda, sehingga anda tidak perlu membawa USB storage ke mana-mana. Yang penting anda bisa mengakses ziddu.com.
Mungkin ada yang telah jengkel pada saat mendownload files dari ziddu.com karena ketika lagi mendownload, iklan dan popup window bermunculan. Untuk mengatasi ini anda harus menonaktifkan JavaScript dari internet browser anda untuk sementara waktu. Ikutilah langkah-langkah berikut untuk menonaktifkan JavaScript dari web browser anda:
1. Jalankan internet browser anda
2. Klik Tools menu
3. Pilih Option dan
4. Nonaktifkan JavaScript dengan menghilangkan tanda check(v) pada Enable JavaScript.
Dengan menonaktifkan Javascript pada internet/web browser anda maka anda bisa mendownload file dengan cepat di ziddu.com. Semoga bermanfaat and good luck.
Anda berminat? Silahkan registrasi di: http://www.ziddu.com





0 komentar:

Posting Komentar

ARTIKEL TERKAIT:


Related Article Widget by Hoctro
Peluang Usaha di www.grahasolution.com
 
(c) free template